Target dan Skenario Kenaikan Populasi Ternak 2012-2014 slide image

Target dan Skenario Kenaikan Populasi Ternak 2012-2014

TARGET DAN SKENARIO KENAIKAN POPULASI TERNAK 2012-2014 (SAPI DAN KERBAU) • Berdasarkan parameter teknis peternakan NTT, ● ● ● struktur populasi ternak sapi saat ini adalah jantan 32% dan betina 68%. Jumlah ternak sapi betina dewasa adalah 49,40% dari populasi dan ternak sapi betina produktif mencapai 41,99% dari populasi. Tingkat kelahiran dari populasi saat ini adalah 24,22% atau sama dengan 59% dari betina produktif (net calf crop). Secara teoritis, net calf crop sapi Bali dapat mencapai 80%, sehingga tingkat kelahiran dari populasi dapat mencapai hingga (80% x 41,99%) = 33,59% (keadaan saat ini hanya 24,22%).
View entire presentation